Thursday, 2 April 2015

Unknown 07:24
Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa
Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa - Siapa bilang kuliah menghalangi kita untuk mendapatkan sebuah penghasilan. Kebanyakan mahasiswa hanya santai di kost saat tidak ada mata kuliah, padahal banyak yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan sebuah penghasilan dengan bekerja. Tapi ingat tujuan kamu di sini adalah kuliah bukan untuk bekerja, maka dari itu kamu tidak bisa mengorbankan waktu kuliah untuk bekerja.

Bagi kamu yang ingin bekerja sambil kuliah, kamu tidak harus memilih pekerjaan yang menguras banyak waktu dan tenaga, kamu dapat memilih pekerjaan yang bisa di lakukan di kost atau di kerjaan saat kamu memiliki waktu luang. Berikut Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa.


  1. Pilihlah Pekerjaan Yang Tidak Menyita Waktu Banyak
    Kamu harus pintar dalam memilih sebuah pekerjaan, jangan mimilih pekerjaan yang banyak menyita waktu.
  2. Utamakan Bisnis Online
    Sebagai mahasiswa kalian pasti mengerti tentang internet, bisnis di internet sangatlah menggiurkan, selain hanya menyita sedikit waktu hasilnya pun terbilang sangat besar. Kalian hanya membutuhkan sedikit modal dalam menjalani usaha ini, tergantung bisnis internet apa yang akan kamu ambil. Untuk lebih lengkap tentang Cara Memulai Bisnis Online, silahkan baca artikel tetang Cara Memulai Bisnis Online.
  3. Pilih Akhir Minggu Untuk Bekerja
    Akhir minggu adalah seperti jum'at - minggu pasti kebanyakan mahasiswa tidak memiliki jadwal kuliah, manfaatkan waktu itu menjalani pekerjaan kamu. Kamu bisa ikut dalam sebuah kegiatan Organisasi di kampus atau di lingkungan sekitar kamu, Meskipun kadang hanya mendapatkan sedikit uang, jangan pernah berfikir tentang uang, jika ingin menjadi orang sukses tentu harus memulai dari bawah.
  4. Cari Tau Lebih Detail Tentang Pekerjaannya
    Sebelum melamar pekerjaan kalian harus tau terlebih dahulu tentang pekerjaan itu, mulai dari jam, gaji yang di terima, sampai bonus yang bisa kamu dapatkan.
Sekian dulu Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa, semoga dapat bermanfaat bagi kamu yang sedang ingin mencari pekerjaan, menurut pengalaman saya sendiri, saya lebih memilih untuk berbisnis online. Karena memang jenis pekerjaan itu yang paling cocok untuk seorang mahasiswa. Untuk lebih lanjut tentang bisnis online silahkan baca artikel Cara Memulai Bisnis Online.

Baca Juga :


Keyword / Kata Kunci :
  • Memilih Pekerjaan Untuk Mahasiswa
  • Pekerjaan Untuk Mahasiswa
  • Part Time Mahasiswa
  • Cara Bekerja Sambil Kuliah
Description: Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa
Reviewer: Unknown
Rating: 4.0
ItemReviewed: Tips Memilih Jenis Pekerjaan Untuk Mahasiswa

No comments:

Untuk pertanyaan mengenai posting di atas, silahkan tinggalkan komentar.